Menu

Mode Gelap

DPRD KABUPATEN SUKABUMI · 28 Mei 2024 00:09 WIB ·

Fraksi-fraksi DPRD Sukabumi Sampaikan Saran dan Koreksi terhadap Raperda RPJPD


 Fraksi-fraksi DPRD Sukabumi Sampaikan Saran dan Koreksi terhadap Raperda RPJPD Perbesar

karangtarunanews.comSUKABUMI, DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar rapat paripurna dalam rangka penyampaian nota pengantar Bupati mengenai Raperda tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Sukabumi 2025-2045, di Ruang Rapat DPRD Kabupaten Sukabumi, Selasa (28/05/2024).

BACA JUGA : Bupati Sukabumi Apresiasi Kontribusi DPRD dalam Pembangunan 2023

Paripurna DPRD dihadiri Wakil Bupati Sukabumi H Iyos Somantri, Unsur Forkopimda, Forkopimcam, serta tamu undangan lainnya.

Masing-masing Fraksi DPRD memberikan pandangan umumnya secara lisan maupun tertulis atas nota pengantar atas Raperda RPJPD, diawali dari Fraksi Gerindra, Golkar, PKS, PDIP, PAN, PKB, Demokrat dan PPP.

Ketua DPRD Kab. Sukabumi, Yudha Sukmagara mengatakan, secara umum dari pandangan fraksi-fraksi terdapat beberapa saran, pendapat dan koreksi yang dipertanyakan kepada pemerintah daerah mengenai RPJPD Kabupaten Sukabumi 2025-2045.

Untuk mendapatkan jawaban dan penyempurnaan dari Bupati atas raperda tersebut akan disampaikan dalam rapat paripurna berikutnya.

BACA JUGA : Wakil Bupati Sukabumi Mewakili Bupati dalam Rapat Paripurna DPRD: Penyampaian Raperda RPJPD 2025-2045

RED/TIM

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 15 kali

Baca Lainnya

Longsor dan Material Banjir Rusak Parah Jalan Simpenan-Warungkiara, Dinas PU Segera Perbaiki

17 April 2025 - 22:27 WIB

Perbaikan Bendungan Leuwi Bangga Prioritas Dinas PU Sukabumi, Atasi Kekeringan di Tiga Desa

17 April 2025 - 22:22 WIB

Banjir Bandang Sukabumi: Dinas PU Segera Bersihkan Material, Warga Terdampak Minta Bantuan

17 April 2025 - 22:17 WIB

Dinas PU Kabupaten Sukabumi Prioritaskan Perbaikan Jalan Jampangkulon-Ciguyang yang Rusak Parah

16 April 2025 - 22:40 WIB

Dinas PU Sukabumi Pastikan Akses Jalan Tetap Terjaga Meski Jembatan Cidadap Diperbaiki

16 April 2025 - 22:34 WIB

Dinas PU Sukabumi Pastikan Sistem Irigasi Palabuhanratu Berfungsi Optimal

14 April 2025 - 22:54 WIB

Trending di Desa