Menu

Mode Gelap

Nasioal · 27 Jun 2024 18:55 WIB ·

Monitoring Pencegahan Stunting: Wabup Sukabumi Targetkan Zero New Stunting di Kecamatan Sagaranten


 Monitoring Pencegahan Stunting: Wabup Sukabumi Targetkan Zero New Stunting di Kecamatan Sagaranten Perbesar

karangtarunanews.comSUKABUMI, Wakil Bupati Sukabumi H. Iyos Somantri berpesan agar tim percepatan penurunan stunting (TPPS) Kec. Sagaranten bisa mengintervensi tiga sasaran utama secara menyeluruh yakni ibu hamil, bayi-balita serta calon pengantin (Catin).

“Ketika ada balita gizi kurang dan buruk kita intervensi, ada ibu hamil kek/anemia harus kita intervensi, begitupun dengan catin. Pastikan 100 persen telah sama sama diintervensi” ungkapnya saat memonitor gerakan intervensi pencegahan stunting secara serentak di wilayah Kecamatan Sagaranten dengan lokus kegiatan di Posyandu Desa Sagaranten , Kamis (27/6)

Wabup berharap melalui intervensi serentak ini kabupaten sukabumi bisa mencapai target zero new stunting.

“Jangan ada stunting yang baru, khususnya sagaranten harus zero new stunting para kader semuanya harus bergerak, ini untuk menolong anak bangsa, untuk menciptakan generasi yang sehat cerdas dan kuat”pesannya

Seperti diketahui tujuan dari Monitoring tersebut untuk memastikan pelaksanaan intervensi serentak pencegahan stunting terlaksana dengan baik dan lancar.

Di kecamatan sagaranten sendiri pelaksanaan intervensi telah dilakukan secara menyeluruh bahkan untuk penimbangan bayi sudah dilaksanakan hingga 98 persen.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Kuasa Hukum Paslon AA: Gugatan Lawan di MK Tidak Memenuhi Syarat Formil dan Materil

8 Januari 2025 - 23:53 WIB

Gebyar Sipenyu: Taat Pajak, Raih Umroh! 10 Warga Sukabumi Berangkat ke Tanah Suci

30 Desember 2024 - 22:12 WIB

121 Jiwa Terdampak Pergerakan Tanah di Cisolok, Bupati Sukabumi: Relokasi Solusi Terbaik!

28 Desember 2024 - 22:25 WIB

Tanah Longsor di Cimapag Simpenan, Bupati Marwan: Tidak Pengaruhi Pariwisata Geopark Ciletuh

26 Desember 2024 - 22:53 WIB

Bupati Sukabumi Apresiasi Kejuaraan Bulutangkis, Dorong Lahirnya Atlet Profesional

22 Desember 2024 - 22:57 WIB

Hari Bakti PU ke-79: DPU Kabupaten Sukabumi Komitmen Tingkatkan Infrastruktur untuk Kesejahteraan Masyarakat

20 Desember 2024 - 21:15 WIB

Trending di DPU KABUPATEN SUKABUMI